Kepala Unit Pengelola PKB Pulogadung Bapak Edy Sufa’at Beserta Jajaran Memperingati Hari Kesaktian Pancasila

Kepala Unit Pengelola PKB Pulogadung Bapak Edy Sufa’at Beserta Jajaran Memperingati Hari Kesaktian Pancasila

Jakarta-Media-Antuaias-Publik

Kepala Unit Pengelola PKB Pulogadung Bapak Edy Sufa’at Memimpin Langsung Kegiatan Upacara dalam Rangka Memperingati Hari Kesaktian Pancasila 1 Oktober 2025 di Lingkungan UP PKB Pulogadung Jakarta Timur.

Komitmen Nya : Pancasila adalah perekat bangsa,sementara kesehatan adalah perekat kehidupan Dan Keduanya saling menguatkan,menjaga kita tetap bersatu,tangguh .

Dan juga dengan penuh harapan Di bawah semangat Pancasila,mari kita rawat raga dan jiwa,menjaga diri,keluarga,maupun sesama Dalam Menggapai tujuan nya.

Bangsa Menuju Indonesia Raya,Dan Menanamkan suatu Nilai – nilai yang luhur pada Pancasila,Serta kobarkan energi positif untuk transformasi bangsa yang kokoh.

Karena bangsa yang sehat adalah bangsa yang kuat dan bangsa yang bersatu adalah bangsa yang hebat,
Dan Peringatan ini bukan sekadar rutinitas seremonial,akan tetapi momentum penting untuk merefleksikan nilai – nilai dasar bangsa .

Yang tertuang dalam Pancasila, ideologi pemersatu yang kokoh dan terbukti mampu menghadapi berbagai rongrongan ideologi lain yang berusaha menggoyahkan NKRI .

Mari kita bersama-sama menjaga, mengamalkan dan merawat Pancasila sebagai pedoman hidup berbangsa dan bernegara .

Jakarta Rabu 1 Oktober 2025

Penulis : Muhlis
Pimred. : Muhlis Anisah
Link:https://mediaantusiaspublik.com

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *